9 KARAKTER YANG HARUS DI MILIKI OLEH SEORANG GURU

PESAN DARI BAPAK KEPALA DINAS PENDIDIKAN KAB. NIAS

TEHEGO NDRAHA, S.Pd KEPADA GURU DI WILAHAYAH KAB. NIAS

Menjadi seorang guru, merupakan hal yang mulia. Namun untuk menjadi seorang guru, setidaknya, ada 9 karakter yang harus dimiliki dan diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

1. Sabar : Jadi guru, harus sabar menghadapi siswa dengan karakter berbeda
2. Adil : Seorang guru tidak boleh pilih kasih dalam memberikan ganjaran dan nilai kepada siswa
3. Menarik : Pembelajaran akan lebih menarik meskipun materi yang disampaikan sulit.
4. Kreatif : Seorang guru harus mampu memotivasi peserta didik untuk melakukan hal-hal baru dan lebih menyenangkan
5. Pembelajar : Meskipun sudah jadi seorang guru, bukan berarti berhenti belajar
6. Contoh Yang Nyata : Seorang guru bukan hanya memberikan teori, tetapi juga harus mampu memberikan sebuah contoh yang nyata.
7. Melayani Siswa : Guru dalam mengajar, harus mampu memberikan perhatian dan pelayanan yang sama kepada semua siswa
8. Rendah Hati : Dengan memiliki sifat rendah hati, seorang guru akan menjadi teladan baik untuk peserta didik
9. Menghargai : Menjadi guru harus bisa menghargai atau mendengarkan pendapat orang lain, termasuk siswa.
Bagaimana dengan kita?
Selamat menjadi guru
hebat
Menjadi seorang guru, merupakan hal yang mulia. Namun untuk menjadi seorang guru, setidaknya, ada 9 karakter yang harus dimiliki dan diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.
1. Sabar : Jadi guru, harus sabar menghadapi siswa dengan karakter berbeda
2. Adil : Seorang guru tidak boleh pilih kasih dalam memberikan ganjaran dan nilai kepada siswa
3. Menarik : Pembelajaran akan lebih menarik meskipun materi yang disampaikan sulit.
4. Kreatif : Seorang guru harus mampu memotivasi peserta didik untuk melakukan hal-hal baru dan lebih menyenangkan
5. Pembelajar : Meskipun sudah jadi seorang guru, bukan berarti berhenti belajar
6. Contoh Yang Nyata : Seorang guru bukan hanya memberikan teori, tetapi juga harus mampu memberikan sebuah contoh yang nyata.
7. Melayani Siswa : Guru dalam mengajar, harus mampu memberikan perhatian dan pelayanan yang sama kepada semua siswa
8. Rendah Hati : Dengan memiliki sifat rendah hati, seorang guru akan menjadi teladan baik untuk peserta didik
9. Menghargai : Menjadi guru harus bisa menghargai atau mendengarkan pendapat orang lain, termasuk siswa.
Bagaimana dengan kita?

Komentar

Postingan Populer